3 Strategi Pemasaran Menurut Kurniawan

√ Edu Passed Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Strategi pemasaran menurut Kurniawan (2020) ialah pendekatan logis yang didasarkan pada unit bisnis dan diharapkan dapat mencapai tonggak pencapaian yang telah ditentukan untuk pemasaran. Strategi penjualan ini terdiri dari pengembangan proses pemikiran mengenai harga jual dari setiap perusahaan.

Selain itu, bauran pemasaran dan juga alokasi kampanye dapat disebutkan sebagai suatu strategi pemasaran. Strategi pemasaran dapat melindungi kepentingan perusahaan mengenai berbagai kegiatan atau rencana yang akan dilakukan perusahaan.

Hal ini dapat berdampak negatif terhadap keinginan akan suatu produk yang telah menjadi komoditas panas di pasar yang akan dihadapi. Berikut strategi pemasaran menurut Kurniawan.

1. Biaya Pemasaran

Pemasaran adalah jenis insentif serta implementasi dari sebuah konsep dalam penetapan harga, promosi, dan distribusi. Hal ini dilakukan untuk membangun hubungan yang menguntungkan konsumen individu dan organisasi bisnis.

Sebaliknya, biaya pemasaran mengacu pada semua biaya yang timbul karena barang tidak lagi diproduksi atau disimpan di gudang dan dapat didaur ulang menjadi bentuk tunai. Biaya pemasaran memiliki keberagaman tergantung strategi yang telah digunakan oleh masing-masing pembisnis.

Biaya pemasaran dapat termasuk pada biaya iklan, kegiatan pemasaran digital, promosi, dan juga kampanye media sosial. seliam biaya pemasaran bafian promosi, juga terdapat biaya untuk tenaga penjualan atau agen pemasaran jika hal tersebut diperlukan dalam proses pemasaran yang dilakukan.

2. Marketing Mix

Marketing mix atau pembauran pemasaran termasuk dalam strategi pemasaran Kurniawan (2020). Pembauran pemasaran merupakan alat pemasaran yang sensitif, seperti spesifikasi produk, harga, promosi, dan lokasi.

Faktor tersebut akan digunakan untuk mengatur kampanye pemasaran sehingga dikombinasikan dengan cara seefektif mungkin untuk memberikan hasil yang diinginkan. Terdapat 4P dalam pembauran pemasaran diantarannya intik memaksimalkan stategi pemasaran produk dalam sebuah organisasi.

3. Alokasi pemasaran

Alokasi pemasaran atau target penjualan selaras dengan tujuan bisnis dan juga pasar dari sebuah perusahaan. Bisnis dapat menggunakan pendapatan dari penjualan yang dihasilkan dengan menggunakan berbagai platform seperti kampanya media sosial, iklan online, dan juga promosi.

Perusahaan juga dapat menggunakan pemasaran berbasis konten. Hal ini dapat ditentukan oleh perusahaan berdasarkan hasil yang diinginkan. Strategi yang efektif dapat memaksimalkan alokasi pemasaran di dalam sebuah organisasi.

Menurut Kurniawan (2020) dengan menggunakan strategi pemasaran yang didalamnya terdpat biaya pemasaran, marketing mix, dan juga alokasi pemasaran, dapat membantu mengoptimalkan bisnis dalam perusahaan dengan mengetahui hal yang telah dipaparkan.

fbWhatsappTwitterLinkedIn