40 Contoh Kalimat Tanggapan Dengan Bahasa yang Baik

Dalam kehidupan sehari-hari, setiap orang dituntut untuk melakukan komunikasi dengan orang lain dan menanggapi sesuatu objek. Bentuk komunikasi biasanya berbentuk lisan dan tulisan yang terbentuk dari kata-kata dan kalimat. Kalimat yang paling sering kita gunakan adalah kalimat tanggapan. Jika kita membaca sebuah ciri-ciri cerpen ataupun karya sastra lainnya, kita pasti akan memberikan tanggapan baik hal […]

50 Contoh Gaya Bahasa Metafora dalam Kalimat

Majas atau gaya bahasa kerap digunakan dalam penulisan karya sastra seperti puisi, cerpen, atau novel dan lainnya untuk menambah nilai estetis dalam suatu kalimat sehingga pembaca lebih tertarik dan tidak bosan kepada karya tersebut. Beberapa jenis majas utama adalah majas pertentangan, majas sindiran, ,majas  penegasan, dan majas perbandingan. Majas metafora merupakan salah satu majas atau […]

35 Contoh Kalimat Kritikan Pendidikan

Setiap paragraf pasti memiliki kalimat yang membentuknya. Kalimat-kalimat itu akan menentukan jenis paragraf yang akan terbentuk. Misalnya sebuah paragraf argumentasi biasanya dibentuk pada kalimat tanggapan, kalimat kritikan, pengertian kalimat luas, dan lain sebagainya. Pengertian kalimat kritik adalah kalimat yang mengandung komentar ataupun pernyataan ataupun respon dari suatu peristiwa ataupun kejadian. Contoh kalimat kritik bisa disampaikan […]

50 Contoh Kalimat Kritikan Santun

Dalam kehidupan sehari-hari, untuk berkomunikasi dengan orang lain menggunakan sebuah kalimat. Begitu juga, di dalam suatu paragraf juga terdiri dari beberapa kalimat. Kalimat terdiri dari berbagai jenis, misalnya kalimat luas, kalimat kritikan, kalimat tanggapan. Misalnya dalam menyampaikan paragraf argumentasi, kita sering menggunakan kalimat kritikan dan kalimat tanggapan. Nah, kali ini kita akan membahas kalimat kritikan […]

18 Contoh Kalimat Pujian Untuk Teman

Dalam kehidupan sehari-hari tentu Anda sering mendengar seseorang mengucapkan kalimat pujian, bukan? Kalimat pujian tersebut dapat berstruktur jenis-jenis kalimat kompleks maupun sederhana dan biasanya diperuntukkan untuk Tuhan, diri sendiri, maupun orang lain. Orang lain yang dimaksud dapat menunjuk keluarga, teman, atau orang yang belum Anda kenal. Induk kalimat dan anak kalimat pujian yang diberikan kepada […]

50 Contoh Kalimat Kritikan yang Membangun

Kalimat merupakan susunan dari beberapa kata yang memiliki makna dan bertujuan untuk menyampaikan perasaan dalam bentuk lisan ataupun tertulis. Kalimat terdiri dari berbagai jenis misalnya kalimat tanggapan dan kalimat kritikan. Dalam membuat kalimat kritikan, ada baiknya terlebih dahulu memahami kalimat efektif dan ide pokok bacaan yang akan diberikan kritikan. Sehingga, dapat menghasilkan suatu kalimat kritikan […]

22 Contoh Kalimat Kritikan Tentang Sekolah yang Efektif

Kritik merupakan sebuah ungkapan atau tanggapan mengenai suatu hal yang kerap disertai dengan uraian akan alasan kritik tersebut, juga pertimbangan akan baik buruknya suatu hal. Kritik muncul ketika seseorang setuju atau tidak setuju terhadap sesuatu hal. Selain mengkritik, jika seseorang menyukai atau tidak menyukai akan sesuatu maka ia dapat memberikan pendapat atau dukungan beserta uraian […]

20 Contoh Kalimat Kritik Dalam Bahasa Indonesia

Kalimat merupakan rangkaian kata yang tersusun dan memiliki makna yang lengkap, berfungsi untuk menyampaikan pemikiran dan perasaan dalam bentuk lisan serta tulisan. Kalimat terdiri dari beberapa jenis, diantaranya adalah kalimat kritikan. Pengertian kritik sesuai dengan definisi dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah suatu pernyataan kecaman atau tanggapan yang seringkali diuraikan dengan pertimbangan baik dan […]

Kalimat Tanggapan : Pengertian, Jenis dan Contohnya

Tanggapan adalah reaksi seseorang berupa komentar akan suatu peristiwa atau kejadian yang dilihat, dibaca, didengar atau dirasakannya. Pengertian kalimat tanggapan bisa diartikan sebagai kalimat yang mengandung suatu komentar terhadap peristiwa atau informasi yang didapat, biasanya terjadi dalam sebuah forum diskusi resmi atau tidak resmi. Suatu tanggapan akan menimbulkan kesimpulan akan informasi yang sedang dibahas tersebut. […]

27 Contoh Induk Kalimat Dan Anak Kalimat Bahasa Indonesia

Menurut definisi dari Wikipedia, kalimat adalah satuan bahasa berupa kata atau serangkaian kata yang dapat berdiri sendiri dan menyatakan suatu makna yang lengkap. Kalimat merupakan satuan bahasa terkecil yang mengungkapkan pikiran utuh baik menggunakan cara lisan maupun tulisan. Dalam bentuk lisan, kalimat diucapkan dengan intonasi tertentu. Sedangkan dalam bentuk tulisan, kalimat dimulai dengan huruf kapital […]