Sejarah Hari Buku Nasional Beserta Manfaat Memperingatinya

Hari buku nasional diperingati setiap tanggal 17 Mei. Tercatat di dalam sejarah bahwa peringatan hari buku nasional telah berlangsung sejak tahun 2002 yang merupakan hasil dari ketetapan Menteri Pendidikan Nasional kala itu dengan didasari oleh momentum berdirinya Perpustakaan Nasional Indonesia pada 17 Mei 1980. Pencetus hari buku nasional ialah pemerintah serta para komunitas pencinta buku. […]

Australopithecus robustus: Sejarah Penemuan –Karakteristik dan Kehidupan

Asal usul manusia sampai dengan hari ini masih menjadi perdebatan terutama dikalangan para ilmuwan. Telah banyak ditemukan fosil-fosil yang diduga nenek moyang atau kerabat dekat dari manusia. Dari sekian fosil yang berhasil diidentifikasi, salah satunya adalah Australopithecus robustus yang akan dibahas lebih lanjut dalam ulasan berikut ini.  Siapa itu Australopithecus robustus? Australopithecus robustus disebut juga […]

Australopithecus Garhi: Sejarah – Ciri dan Kehidupannya

Ketika mempelajari tentang asal-usul manusia tentu tidak lepas dari pembahasan mengenai manusia purba kala. Ada banyak fosil-fosil manusia yang ditemukan baik di Indonesia maupun di luar negeri seperti di benua Amerika, Eropa dan Afrika.  Fosil-fosil manusia purba tersebut kemudian diklasifikasikan ke dalam beberapa genus dan spesies. Pada pembahasan kali ini kita akan berfokus pada spesies […]

Australopithecus Bahrelghazali: Karakteristik – Sejarah Penemuan dan Kehidupan

Afrika merupakan sebuah benua yang berlokasi di sebelah kanan benua Eropa. Benua ini diyakini menjadi salah satu daratan yang ditinggali oleh spesies manusia kera atau manusia purba yang telah punah. Spesies ini kemudian dikelompokkan atau diklasifikasikan ke dalam genus Australopithecine atau dalam bahasa kita disebut sebagai Australopithecus.  Genus ini terdiri dari 8 spesies manusia kera […]

Australopithecus Sediba: Ciri – Sejarah Penemuan dan Kehidupannya

Manusia purba diyakini sebagai nenek moyang dari manusia modern yang hidup di masa kini. Eksistensi dan kebudayaan kehidupannya dapat ditelusuri melalui artefak-artefak yang berhasil ditemukan. Artefak tersebut umumnya berupa tulang belulang atau bisa juga benda-benda.  Artefak tersebut dapat dijumpai di berbagai tempat di belahan Bumi yang salah satunya yakni di Afrika. Di Afrika ditemukan berbagai […]

Kenyanthropus Platyops: Sejarah – Ciri dan Kehidupan

Bumi sejak dahulu kala sudah dihuni oleh berbagai spesies makhluk hidup. Bahkan banyak sekali spesies tersebut yang kini sudah punah dan digantikan oleh makhluk-makhluk lainnya. Salah satu spesies yang telah dianggap punah adalah manusia purba. Di Indonesia sendiri fosil manusia purba ditemukan di Sangiran, Jawa Tengah.  Tak hanya di Indonesia, fosil manusia purba juga ditemukan […]

12 Peninggalan Dinasti Utsmaniyah Beserta Gambarnya

Dinasti Utsmaniyah atau disebut juga sebagai Ottoman merupakan salah satu kekhalifahan Islam yang paling bersejarah dan di ingat dunia. Di tangan dinasti ini lah kota paling berjaya pada masanya yakni Konstantinopel akhirnya jatuh setelah ribuan tahun berdiri.  Dinasti ini menguasai dunia selama 6 abad yakni sejak tahun 1299 sampai 1924 dengan wilayah kekuasaannya meliputi Timur […]

6 Perang Paling Berdarah di Dunia Beserta Penjelasannya

Berbagai peristiwa bersejarah terjadi silih berganti. Salah satunya adalah perang yang terjadi akibat konflik karena kekuasaan maupun tindakan lainnya yang memicu menyulut terjadinya perang. Akan tetapi beberapa perang dapat menimbulkan kerugian yang sangat besar karena lingkup perang yang sangat luas ataupun durasi peperangan yang relatif lama. Dalam sejarah, tercatat banyak perang dengan kerugian besar, tidak […]

Historiografi Nasional: Ciri – Tujuan dan Contohnya

Sejarah merupakan bagian yang tidak bisa  dilepaskan dari perjalanan sebuah bangsa. Ada banyak hal bisa dipelajari dan digali dari pengalaman sejarah sebagai upaya membangun karakter sebuah bangsa. Oleh karena itu, penulisan sejarah sebuah bangsa perlu dilakukan untuk merekam proses sejarah agar tidak lenyap begitu saja. Dari sinilah historiografi nasional diperlukan sebagai upaya memelihara rekam jejak […]

6 Perang yang Terjadi di Bulan Ramadhan dalam Sejarah Islam

Bulan Ramadan pada dasarnya adalah bulan yang suci bagi umat muslim di seluruh penjuru dunia. Pada bulan ini umat muslim melaksanakan rukun islam yang ke-3, yakni berpuasa selama satu bulan penuh. Di sisi lain, bulan ini juga menjadi bulan yang sangat dinantikan karena banyak keberkahan serta berbagai ibadah akan diganjar berlipat pahala. Pada masa awal […]