Jenis-jenis Fakta Sejarah Beserta Penjelasannya

Sejarah adalah sesuatu yang tidak bisa kita lupakan begitu saja terlebih jika berkaitan dengan suatu hal yang penting misalkan tentang berdirinya sebuah kerajaan, negara ataupun peristiwa-peristiwa lainnya. Berbicara mengenai sejarah maka erat kaitannya dengan sebuah fakta yang bisa menguatkan kebenaran sejarah tersebut.  Fakta tersebut dikenal sebagai fakta sejarah. Lantas apa sebenarnya arti dari fakta sejarah […]

Sejarah G20 – Tujuan dan Daftar Anggotanya

Tahun 2022 menjadi tahun yang paling berkesan bagi negara Indonesia sebab menjadi tuan rumah atau presidensi bagi pertemuan skala internasional yakni G20. G20 merupakan singkatan dari Group of Twenty yakni sebuah kelompok yang terdiri atas 20 negara dengan perekonomian besar di dunia dan ditambah dengan negara-negara di Uni Eropa. G20 sendiri memiliki nama resmi yakni […]

12 Raja yang pernah Memimpin Kerajaan Tarumanegara Beserta Biografinya

Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan Hindu tertua ke 2 dan terbesar yang pernah berdiri di Indonesia, tepatnya sejak abad ke-4 hingga abad ke-7. Kerajaan Tarumanegara dulu nanya berdiri di tanah Jawa Barat di sekitar Sungai Citarum. Nama Raja-raja yang pernah Memimpin Kerajaan Tarumanegara: 1. Jayasingawarman (358-382 M) Jayasingawarman merupakan seorang Raja pertama dan pendiri Kerajaan Tarumanegara […]

Sejarah Peradaban Maya Terlengkap

Suku Maya adalah bangsa yang mendirikan peradaban Maya di Mesoamerika pada 2000 SM. Berpusat di hutan hujan tropis Guatemala, peradaban ini pernah menjadi yang paling berjaya pada masanya.  Berdiri hingga abad ke 16 M, sejarah peradaban Maya dibagi ke dalam beberapa periode seperti berikut ini.  Periode Pra Klasik  Periode paling awal dari peradaban bangsa Maya […]

Sejarah Perang Yaman – Latar Belakang dan Dampaknya

Perang telah memberikan banyak kerugian bagi segala pihak. Namun pada kenyataannya perang tetap saja masih terjadi di beberapa negara hingga saat ini, salah satunya perang yang terjadi di Yaman. Perang yang terjadi di Yaman telah terjadi selama lebih dari lima tahun dan sampai saat ini perang tersebut belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir. Lalu sebenarnya apa […]

Sejarah Sekolah Pendidikan Guru Terlengkap

Membahas tentang sejarah pendidikan guru, maka kita akan mundur ke zaman penjajahan belanda, karena pada zaman itu indonesia sudah memiliki sekolah pendidikan guru yang bernama Kweekschool. Sekolah ini merupakan satu satu nya sekolah pendidikan resmi untuk menjadi guru pada zaman belanda. Kweekschool berdiri karena ada nya penyebaran agama kristen di Ambon pada tahun 1934.Didasari atas […]

6 Negara yang Pernah Menjajah Indonesia Beserta Sejarahnya

Indonesia adalah salah satu negara yang pernah dijajah oleh bangsa Asing sebelum kemerdekaan. Para pahlawan dan rakyat Indonesia dahulunya sangat berjuang untuk mendapatkan kemerdekaan dari para penjajah. Namun di balik pengorbanan yang luar biasa tersebut, ternyata mereka tidak hanya melawan satu atau dua negara penjajah saja. Tercatat sebanyak enam negara yang pernah menjajah Indonesia. Adapun […]

Perang Dingin: Latar Belakang – Kronologi dan Dampaknya

Pada faktanya sejak dahulu kala dunia selalu di selimuti perang bahkan beberapa diantaranya masih ada yang berlangsung hingga saat ini. Perang terbesar di dunia meletus sebanyak 2 kali yang kita sebut sebagai perang dunia I dan perang dunia II. Setelah perang dunia II usai mungkin sebagian dari kalian berpikir bahwa sudah tidak ada negara-negara yang […]

Sejarah Uni Soviet: Pembentukan Hingga Masa Pembubarannya

Uni Soviet memiliki nama resmi Uni Republik Sosialis Soviet atau dalam bahasa internasional adalah the Union of Soviet Socialist Republics (USSR) merupakan sebuah negara berbentuk sosialis yang berdiri sejak 1992 dan pecah pada tahun 1991. Berdirinya Uni Soviet berawal dari sebuah revolusi besar terhadap kekaisaran Rusia yang sudah berdiri sejak Desember 1825 yang disebut dengan […]

Dampak Perang Dingin dalam Kehidupan: Dampak Positif Maupun Negatif

Perang Dingin adalah perang yang terjadi sesaat setelah Perang Dunia usai. Perang Dingin melibatkan antara dua negara besar yakni Uni Soviet dan Amerika Serikat.  Perang ini berakhir dengan ditandai kejatuhan Uni Soviet pada tahun 1991 yang pecah menjadi 15 negara baru. Dengan begitu perang dingin yang dimenangkan AS ini artinya berlangsung selama 46 tahun. Dalam […]