Historiografi: Pengertian – Jenis dan Contohnya

Dalam menuliskan sebuah cerita sejarah, banyak faktor penting yang harus diperhatikan. Sebuah masa lalu tidak dapat disajikan hanya dengan substansi ceritanya saja. Melainkan pola penyajiannya harus diperhatikan secara rinci juga. Sebuah cerita sejarah dapat menarik perhatian, apabila dapat disajikan dengan baik. Tentunya dengan menggunakan sistematika yang sudah ditetapkan. Dengan begitu, cerita masa lalu yang akan […]

5 Langkah Penelitian Sejarah Beserta Penjelasannya

Penelitian sejarah tidak dapat dilakukan secara sembarangan. Terdapat langkah dan prinsip yang harus dilakukan sebelum dan sesudah melakukan penelitian tersebut. Tentunya langkah penelitian ini akan menjadi panduan bagi sejarawan dalam menyusun naskah sejarah yang baik. Naskah yang akan dihasilkan akan lebih sistematis dan terarah. Semua hasilnya akan terlihat sangat sesuai apabila telah melewati semua langkah […]

Latar Belakang dan Kronologi Gerakan Reformasi

Latar Belakang Gerakan Reformasi Reformasi merupakan suatu perubahan tatanan kehidupan lama dengan tatanan perikehidupan baru dan secara hukum menuju ke arah perbaikan. Gerakan reformasi yang terjadi di Indonesia pada tahun 1998, merupakan suatu gerakan untuk mengadakan pembaharuan dan perubahan, terutama perbaikan dalam bidang politik, sosial, ekonomi, dan hukum. Reformasi merupakan formulasi menuju Indonesia baru dengan […]

Perjanjian Giyanti: Latar Belakang – Isi dan Dampaknya

Di Indonesia pada jaman dahulu banyak sekali perjanjian-perjanjian yang diadakan oleh beberapa pihak untuk menentukan keinginan pribadinya. Salah satunya perjanjian Giyanti tahun 1755 ini. Pada materi kali ini, kita akan membahas mengenai bagaimana saja perjalanan dari terbentuknya perjanjian Giyanti yang terjadi di desa Giyanti tersebut. Pengertian Perjanjian Giyanti Perjanjian Giyanti merupakan kesepakatan diantara pihak dari […]

Perjanjian Jepara: Latar Belakang, Kronologi dan Isi

Pada zaman dahulu untuk mengatasi berbagai permasalahan ataupun pertentangan selalu dibuat sebuah perjanjian. Perjanjian yang ditetapkan nantinya diharapkan dapat menyelesaikan permasalahan melalui cara damai. Salah satu perjanjian bersejarah yang perlu kita tahu adalah perjanjian jepara. Perjanjian ini dibuat untuk menyelesaikan perselisihan yang terjadi diantara Trunojoyo dengan penguasa Mataram dan juga VOC. Untuk dapat memahami mengenai […]

Tri Koro Dharmo: Sejarah, Tokoh dan Tujuannya

Pergerakan nasional yang menjadi cikal bakal kemerdekaan Bangsa Indonesia tidak terlepas dari peran kaum kaum terpelajar. Yang mana pada saat itu banyak sekali organisasi organisasi yang beranggotakan para kaum terpelajar. Kaum terpelajar itu hanya menginginkan kemerdekaan Bangsa Indonesia saja. Dengan bekal pengetahuan yang mereka punya, mereka mencoba untuk melakukan perlawanan yang berstrategi. Salah satu organisasi […]

5 Fungsi Sejarah yang Utama

Sejarah sangat erat kaitannya dengan peristiwa yang terjadi pada masa lalu atau sering disebut dengan peristiwa bersejarah. Dalam ilmu sejarah semua peristiwa tersebut diceritakan kembali dengan berbagai keruntutan kronologi, waktu dan juga tokohnya. Namun, apakah kalian memahami apa fungsi utama dari ilmu sejarah? Mengapa kita harus memahami esensi dari sejarah itu sendiri? Berikut merupakan 5 […]

Sejarah Terciptanya Hangeul yang Perlu dipahami

Meski sudah memiliki bahasanya sendiri, dahulu kala orang Korea masih menulis menggunakan huruf Tionghoa (Hanja). Namun penggunaan huruf Tionghoa hanya mampu dikuasai oleh para bangsawan dan keluarga kerajaan saja, karena hanya mereka yang memiliki akses belajar. Sementara itu rakyat biasa umumnya buta huruf. Berlatar-belakang dari keinginan agar semua rakyatnya bisa menulis dan membaca, pada tahun […]

Perjanjian Saragosa: Latar Belakang, Isi dan Dampaknya

Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alamnya. Maka tak heran para penjelajah samudera menjadikan Indonesia sebagai tempat berlabuhnya. Banyak sekali rempah-rempah dan bahan baku produksi yang tersedia di Indonesia. Namun, saat itu keberadaannya belum dapat dieksploitasi secara maksimal oleh masyarakat Indonesia. Hal tersebut disebabkan karena kurangnya pengetahuan Bangsa Indonesia akan teknik pengolahan rempah […]

Republik Indonesia Serikat (RIS): Latar Belakang, Tujuan dan Pembubaran

Pada masa kekuasaan Belanda, Indonesia pernah mengganti bentuk negaranya. Atas dasar keputusan hasil perjanjian Konferensi Meja Bundar, Indonesia harus mengganti negaranya dengan bentuk negara federasi atau negara serikat. Dimana Indonesia terbagi menjadi beberapa wilayah negara. Sehingga munculnya asumsi bahwa ada negara di dalam negara. Namun, keputusan pengubahan bentuk negara Indonesia ini sendiri mengalami berbagai penolakan […]